Langsung ke konten utama

Web Server (virtual Host)


Tutorial Konfigurasi WEB Server

Server atau Web server adalah sebuah software yang memberikan layanan berbasis data dan berfungsi menerima permintaan dari HTTP atau HTTPS pada klien yang dikenal dan biasanya kita kenal dengan nama web browser (Mozilla Firefox, Google Chrome) dan untuk mengirimkan kembali yang hasilnya dalam bentuk beberapa halaman web dan pada umumnya akan berbentuk dokumen HTML.

Fungsi Web Server

Jadi, selain berfungsi sebagai komunikasi penghubung dengan situs web dan memproses HTTP request yang dikirimkan oleh browser, secara umum beberapa fungsi web server adalah sebagai berikut:
  1. Memastikan semua modul yang dibutuhkan  tersedia dan siap digunakan
  2. Membersihkan penyimpanan, cache, dan module yang tidak terpakai
  3. Melakukan pemeriksaan keamanan terhadap HTTP request yang dikirimkan browser

INSTALASI APACHE SEBAGAI WEB SERVER
Sebelum melakukan instalasi web server pastikan server sudah terkoneksi ke internet atau ke jaringan local repository, karena paket aplikasi Apache akan diambil dari repository baik repository yang ada di internet maupun repository local di kampus. Jangan lupa masuk ke root user atau ke user administrator
Untuk membuat Web server paket yang digunakan adalah Apache2 lakukan instalasi apache2 pada server dengan mengetikkan
#apt-get install apache2

Masukkan perintah berikut untuk membuka file tersebut dengan menggunakan text editor pico:
#pico /etc/apache2/sites-available/000-default.conf

lalu ubah code yang default menjadi seperti di bawah ini :

ketik : "pico /var/www/html/index.html"
Kemudian akan terbuka sebuah file yang berisi konfigurasi tampilan default website dari web server Apache. Pada file ini kamu bisa mengatur bagaimana website kamu akan bekerja dan akan tampil.
ubah seperti gambar di bawah ini :

setelah itu restart apache
/etc/init.d/apache2 restart


dan coba apakah bisa tampil di google kalo bisa berarti berhasil

Pengertian dan konfigurasi Virtual Host
Virtual Host adalah cara untuk mengatur banyak website atau URL di dalam satu mesin atau satu IP. Contoh NYA kita mempunyai banyak domain tapi hanya mempunyai 1 IP public atau 1 server. Cara untuk mengatasi hal tersebut adalah dengan cara membuat virtualhost yang ada di web server.
CARA KERJA
Cara Kerja Virtual Hosting dapat diibaratkan sebagai contoh berikut; sebuah website diibaratkan sama dengan kios / ruangan di Mall. Manajemen Mall menyewakan ruangan, infrastruktur, listrik, telepon dan fasilitas lainnya agar orang-orang dapat membuka usaha. Setiap kios pengelolanya dapat berbeda, dekorasinya berlainan dan beroperasi masing-masing dengan caranya sendiri. Dalam hal ini kios atau ruangan yang disewa tentu mempunyai batasan ruangan (misal : 10m x 7m) dan maksimum adalah besarnya gedung Mall tersebut. Virtual Hosting menyediakan hardware, jaringan (infrastruktur), email (telepon), dan sebagainya agar anda dapat membuka/ membuat website. Server (gedung Mall) dihuni oleh banyak pelanggan, masingmasing pelanggan mempunyai batas penggunaan diskspace (batasan ruangan) dan tentu saja setiap pelanggan mengoperasikan websitenya masing-masing.


masuk lah ke halaman awal yaitu ke home.


buatlah direktori dataweb yaitu dengan cara:
# "mkdir dataweb"

setelah selesai coba liat apakah ada atau tidak dengan mengetikkan "ls"


setelah membuat direktor dataweb, masuklah ke direktori dataweb
dan selanjutnya membuat direktori di dalam direktori dataweb.



Masuk lah kedalam sites-available untuk membuat ini.

 ubah code di dalam ini seperti dibawah ini scripnya:


setelah itu keluar dna tulis kode lagi:
"cp /etc/apache2/sites-available/ainur.net.conf  /etc/apache2/sites-enabled/"

copy untuk file-file yang lain juga.
jika sudah selesai jangan lupa restart apache dengan perintah #/etc/init.d/apache2 restart pastikan tidak ada eror dan cek hasilnya tiap domain satu persatu melalui browser jika hasilnya seperti di bawah ini berarti semua konfigurasi berhasil

Komentar

Postingan populer dari blog ini

informasi tentang xamp dll.

ARTIKEL TENTANG MYSQL 1. pengertian mysql MySQL adalah tool yang digunakan khusus untuk mengolah SQL (Structured Query Language). SQL sendiri merupakan sebuah bahasa yang digunakan untuk mengakses baris data relasi. Mudahnya adalah untuk mengakses bahasa dalam komputer. Karena SQL dan MySQL sifatnya khusus, maka hanya orang-orang yang berkecimpung dalam dunia IT lah yang familiar dengan bahasa ini. Jika SQL adalah bahasa yang digunakan untuk mengakses data dalam database, maka MySQL adalah tool atau software atau alat yang digunakan untuk mengolah SQL. SQL adalah bahasanya, MySQL adalah alatnya. Yang perlu dipahami, MySQl bukanlah alat satu-satunya yang bisa mengolah SQL. Masih ada banyak alat lain. Sebut saja Microsoft Acces. Keduanya hanya berbeda pada cara penggunaan dan pengolahan databasenya saja. 2. pengertin xampp Pengertian XAMPP  adalah  perangkat lunak ( free software) bebas, yang mendukung untuk banyak sistem operasi, yang  merupakan kompilasi dari b...